PENGUMUMAN KETENTUAN PERLENGKAPAN DAN ATRIBUT PBAK INSTITUT IAIN TULUNGAGUNG 2018 Diberitahukan kepada Mahasiswa Baru IAIN Tulungagung, bahwa pelaksanaan PBAK Institut IAIN Tulungagung dilaksanakan pada tanggal 14-15 Agustus 2018 Adapun perlengkapan dan atribut PBAK 2018 yang harus dibawa dan dipakai dalam kegiatan adalah sebagai berikut : v Atribut PBAK 1. Kalung ( Raffia Merah Dan Putih Dipilin, padi(gabah), kacang ijo, bawang merah, bawang putih, jagung, ketumbar, merica, kemiri, ). 2. ID Card kertas manila warna putih berbentuk garuda ukuran 20cm x 30cm dikalungkan dengan tali rafia merah putih dipilin. 3. ID Card ( Nama Lengkap, Alamat, Ttl, Cita-Cita, Tokoh Idola, Motto, Hobi, Foto 4x6 Warna Dan Gaya Seunik Mungkin , no.WA ) di tulis tangan dan dilaminating. 4. Perlengkapan : Bamb...
Persyaratan Pendaftaran PBAK IAIN Tulungagung 2018 PBAK IAIN TULUNGAGUNG 2018 akan dilaksanakan pada tanggal 14 -18 Agustus 2018 v Persyaratan yang harus dibawa dalam pengumpulan yaitu : 1. Formulir pendaftaran. 2. Foto 4x6 sebanyak 3 lembar ( 1 sudah ditempel) 3. Fotocopy bukti validasi berkas Herregistrasi Calon Mahasiswa Baru yang didapat saat pemberkasan herregistrasi. 4. Semua persyaratan dimasukkan kedalam stofmap dengan ketentuan : - Stofmap Merah untuk Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) - Stofmap Kuning untuk Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) - Stofmap Hijau untuk Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum (FASIH) - Stofmap Biru untuk Fakultas Ushuludin Adab dan Dakwah (FUAD) v Tanggal pengum...
Kak minta tolong share link wa grup 67 Kemaro🙏
BalasHapusArtikel keren. Kunjungi balik
BalasHapus